Rumah Tahfizh Anak Nelayan
Merupakan layanan pendidikan diniyah (madrasah diniyah) untuk anak anak warga masyarakat yang tinggal di perkampungan padat penduduk, Muara Baru, Penjaringan Jakarta Utara, saat ini kami telah mendidik sebanyak 250 orang, mulai dari usia dini hingga remaja dengan berbagai pelajaran diniyah meliputi : Tahfidzul Qur’an, Fiqih, Hadsit dan akhlak.